Awas Sepatu Si Anak Kekecilan

Agar anak merasa nyaman saat mengenakan sepatu, pastikan Moms memberikan ruang kosong antara ujung jari kakinya dengan bagian ujung depan sepatu sebanyak 0,5 cm. Ini demi memastikan kalau sepatu nyaman di kaki dan tidak membuatnya lecet.

Jangan lupa, kaki bayi tumbuh sangat cepat. Sepatu mungkin akan tidak muat lagi setelah pemakaian 3 atau 4 bulan. Jangan lupa cek kembali ukuran sepatu si kecil. Kalau sudah tidak muat, artinya Moms harus segera berbelanja sepatu baru di Lusty Bunny